Outbound Malang

Outbound MalangMalang adalah salah satu kota di Jawa Timur yang dikenal dengan daerahnya yang dingin dan sejuk. Begitu orang menyebut Malang, langsung yang terbayang di pikiran orang adalah udaranya yang dingin dan hawanya yang sejuk. Malang sangat cocok untuk daerah wisata dan tempat untuk menghabiskan akhir pekan bersama keluarga.

Apalagi di 5 tahun terakhir ini, Malang terus berbenah dan memperkuat karakternya sebagai kota wisata, kota tujuan dan bukan hanya kota singgah. Ini bisa dilihat dari pembangunan yang pesat, mulai dari pembangunan Lokasi Wisata, pembangunan tempat berbelanja dan pusat oleh-oleh, pembangunan infrastruktur seperti jalan, pembuangan, alun-alun, dlsb.

Teman-teman yang pernah berkunjung ke Malang dan kembali berkunjung lagi dalam 5 tahun terakhir, maka akan melihat perubahan yang sangat dahsyat.

Coba saja lihat pertambahan lokasi wisata di Malang yang menjadi tujuan wisata baru, turis mancanegara dan turis domestik. Mulai dari pembangunan Jatim Park 2, Batu Night Spectacular, Secret Zoo, Paralayang, Lokasi Rafting, dan juga Outbound Malang.

Beberapa yang kami sebutkan ini adalah lokasi wisata baru dan sekarang ini menjadi trend di tengah masyarakat.

Sebut saja outbound malang, pencariannya terus mengalami peningkatan di Google. Artinya pencari outbound malang mengalami peningkatan, bahkan cenderung pesat. Pencarinya mulai dari siswa tk, sd, smp, sma, mahasiswa, dan tak kalah banyak adalah karyawan dari perusahaan-perusahaan besar. Mereka juga memanfaatkan outbound di malang untuk meningkatkan produktivitas kerja di kantor.

Dulu ketika perusahaan bicara produktivitas, maka yang ada di pikiran adalah motivasi dan pelatihan. Kegiatan indoor yang cenderung membosankan, dan belum tentu menjadi solusi permasalahan. Bahkan tidak sedikit yang malah membuat capek pesertanya. Disinilah peluang munculnya alternatif baru, bagaimana meningkatkan produktivitas kerja dengan outbound.

Kegiatan outdoor yang menyenangkan, menantang, dan tidak membosankan. Di dalamnya ada games, ada persaingan dan pembentukan tim.

Dan Malang, adalah salah satu lokasi strategis untuk Outbound Malang.

Andapun juga bisa melihat tumbuh berkembangnya penyedia provider baru Outbound Malang, kami adalah salah satu yang paling tua dan sudah sejak awal concern dalam bidang outbound malang.

Sekarang, dengan kondisi Malang yang lebih indah, dengan lokasi wisata yang bertambah dan sangat cocok untuk penyelenggaraan outbound, kami terus menyiapkan diri untuk memberikan tantangan-tantangan baru yang belum ada sebelumnya. Disitulah kunci outbound malang, memberikan tantangan baru bagi pesertanya.

Dimana tantangan itu bisa memberikan terapi tersendiri bagi permasalahan yang dialami sebuah perusahaan. Loyo kerja, tidak ada kerjasama tim, leadership lemah, tidak suka tantangan, persaingan tidak sehat dan lain sebagainya. Outbound Malang lahir untuk menjadi sahabat anda.

Bagaimana dengan perusahaan anda, sudahkah mencoba Outbound Malang?

1 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

× Dapatkan Penawaran